Download lagu Perempuan Pagi oleh Teman Sebangku Mp3 disertai lirik lagu di Stafaband. Download Gak Ribet dan CEPAT. Lagu Perempuan Pagi adalah album Hutan Dalam Kepala.
| Artis | Teman Sebangku |
| Judul | Perempuan Pagi |
| Album | Hutan Dalam Kepala (Album) |
| Dirilis | 2016 |
| Album Tracks | Total 8 Tracks |
| Durasi | 02:57 |
| Audio Summary | MP3, 48 kHz |
Lirik Lagu
Berderap jejaknya mengiringi suara alam
Terhempas asanya siap tuk mengalahkan zaman
Bergelut bimbangnya mencoba untuk melupakan
Luka
Dibiarkannya peluh menjadi kawan
Temani langkahnya melupakan pilu
Berlari mengejar hari mencari arah
Temukan
Lihat Semua Lirik
Lirik Lagu
Berderap jejaknya mengiringi suara alam
Terhempas asanya siap tuk mengalahkan zaman
Bergelut bimbangnya mencoba untuk melupakan
Luka
Dibiarkannya peluh menjadi kawan
Temani langkahnya melupakan pilu
Berlari mengejar hari mencari arah
Temukan peraduan tuk labuhkan
Harap dan mimpi
Terkadang ia gelisah kala terlelap
Bertanya-tanya tentang hari esok yang tak kunjung tiba
Akankah kembali mengering air matanya
Dan kembali bersiap menyambut pagi
Ia perempuan pagi sang penyambut surya
Menyapa hari dengan getir dalam senyum
Ia perempuan pagi menantang fajar tiba
Saat embun belum menapaki lantai bumi
Terkadang ia gelisah kala hari terlelap
Bertanya tanya tentang esok yang tak kunjung tiba
Akankah kembali mengering air matanya
Dan kembali bersiap menyambut pagi