Download lagu Satu Jiwa Satu Hati oleh Rock In Rain Mp3 disertai lirik lagu di Stafaband. Download Gak Ribet dan CEPAT. Lagu Satu Jiwa Satu Hati adalah album single.
| Artis | Rock In Rain |
| Judul | Satu Jiwa Satu Hati |
| Album | Satu Jiwa Satu Hati (Single) |
| Dirilis | 2018 |
| Album Tracks | Total 1 Tracks |
| Durasi | 06:05 |
| Audio Summary | MP3, 48 kHz |
Lirik Lagu
Lihat sekitar kita, apa yang berbeda
Yang membuat kita merasa tak lagi bersama?
Cerita masa lalu yang menyentuh tawa
Meninggalkan sebuah figura yang terasa hampa
Mengapa enggan bicara?
Mengapa
Lihat Semua Lirik
Lirik Lagu
Lihat sekitar kita, apa yang berbeda
Yang membuat kita merasa tak lagi bersama?
Cerita masa lalu yang menyentuh tawa
Meninggalkan sebuah figura yang terasa hampa
Mengapa enggan bicara?
Mengapa tak coba tanya? (Uh-oh)
Kembalikan masa yang 'kan bertahan
Tanpa batas waktu
Tanpa batas waktu
Mari satukan jiwa yang bimbang
Temukan lagi rasa yang pernah hilang
Dan di sini kita lukiskan guratan kisah terbaik
Satu jiwa, satu hati
Hu-hu-hu-hu
Hal yang kita lakukan, lainnya tak kuasa
Suatu yang kita banggakan, yang kita sombongkan
Jangan hiraukan suara yang menjauhkanmu
Dari apa yang kita impikan, buat kita terdepan
Haruskah kita tinggalkan?
Berkata tanpa berbicara
Mimpi yang tak sempat terungkapkan
Oleh batas waktu (oleh batas waktu)
Oleh batas waktu (oleh batas waktu)
Oh-oh
Mari satukan jiwa yang bimbang
Temukan lagi rasa yang pernah hilang
Dan di sini kita lukiskan guratan kisah terbaik
Satu jiwa, satu hati
Satu jiwa, satu hati 'kan kembali
Yang berlalu 'kan berganti, jangan berhenti
Satu jiwa, satu hati 'kan kembali
Yang berlalu 'kan berganti, tetap berlari
Satu jiwa, satu hati 'kan kembali (satukan jiwa yang bimbang)
(Satu jiwa, satu hati)
Yang berlalu 'kan berganti, jangan berhenti (temukan lagi rasa yang pernah hilang)
Satu jiwa, satu hati 'kan kembali (satukan jiwa yang bimbang)
(Satu jiwa, satu hati)
Yang berlalu 'kan berganti, tetap berlari (temukan lagi rasa yang pernah hilang)
Satu jiwa, satu hati 'kan kembali (satu jiwaku, satu jiwamu, tanpa batas waktu)
(Satu jiwa, satu hati)
Yang berlalu 'kan berganti, jangan berhenti (satu jiwaku, satu jiwamu, tanpa batas waktu)
Satu jiwa, satu hati 'kan kembali (satu jiwaku, satu jiwamu, tanpa batas waktu)
Yang berlalu 'kan berganti, tetap berlari (satu jiwaku, satu jiwamu, tanpa batas waktu)