Download lagu Aubade Untuk Ibu oleh Hanin Dhiya Mp3 disertai lirik lagu di Stafaband. Download Gak Ribet dan CEPAT. Lagu Aubade Untuk Ibu adalah album single.
Artis | Hanin Dhiya |
Judul | Aubade Untuk Ibu |
Album | Aubade Untuk Ibu (Single) |
Dirilis | 2024 |
Album Tracks | Total 1 Tracks |
Durasi | 04:30 |
Audio Summary | MP3, 48 kHz |
Lirik Lagu
Malam semakin larut dan dingin
Namun tak pernah membuatmu tertidur
Kulihat lelah di matamu melukiskan lelah hatimu
Yang kau coba sembunyikan dariku
Tak lelah kau arungi dunia
Demi impian
Lihat Semua Lirik
Lirik Lagu
Malam semakin larut dan dingin
Namun tak pernah membuatmu tertidur
Kulihat lelah di matamu melukiskan lelah hatimu
Yang kau coba sembunyikan dariku
Tak lelah kau arungi dunia
Demi impian dan masa depanku
Selalu kau coba kalahkan kegelisahanmu
Seakan semua baik-baik saja
Kupanjatkan doaku ibuku
Panjang usiamu dan bersamaku selalu
Ibu doakan juga diriku
'Tuk s'lalu dapat bahagiakanmu
Tak lelah kau arungi dunia
Demi impian dan masa depanku
Selalu kau coba kalahkan kegelisahanmu
Seakan semua baik-baik saja
Kupanjatkan doaku ibuku
Panjang usiamu dan bersamaku selalu
Ibu doakan juga diriku
'Tuk s'lalu dapat bahagiakanmu
Oh Tuhan, hapuskanlah s'gala dosanya
Hadirkan semua asanya di sisa lembar waktu miliknya
Kupanjatkan doaku ibuku
Panjang usiamu dan bersamaku selalu
Ibu doakan juga diriku
'Tuk s'lalu dapat bahagiakanmu
Kupanjatkan doaku ibuku
Panjang usiamu dan bersamaku selalu
Ibu doakan juga diriku
'Tuk s'lalu dapat bahagiakanmu
'Tuk s'lalu dapat bahagiakanmu